31 Des 2010

Kecelakaan, Siapa Takut ?

Gila bener judulnya, siapa sih yang gag takut dengan sebuah kecelakaan lalu-lintas ? Pasti hanya orang-orang nekat yang sudah bosan hidup. Hehehe. Dan lewat artilkel ini, anda akan saya buat menjadi seseorang yang tidak takut akan sebuah kecelakaan lalu lintas.

Parah tidaknya resiko yang dialami seseorang dalam sebuah kecelakaan lalu lintas tergantung dari kematangan safety riding yang telah ia lakukan dan kelengkapan kendaraan. Yang perlu anda ketahui bahwa kecelakaan lalu lintas dapat dihindari dan jika terjadi pun resiko yang dialami juga dapat dikurangi.

Saya yakin Anda semua pasti sudah mengenal safety riding. Sebelum anda berkendara, selalu pastikan anda menerapkan safety riding pada diri anda dan kendaraan anda. Hal ini merupakan suatu keharusan untuk anda sebagai pengendara kendaraan bermotor roda dua maupun roda empat. Safety riding sagat menjanjikan keselamatan untuk kita. Dan tentunya disaat yang lain dapat mengurangi resiko yang fatal.

Kecelakaan lalu lintas beresiko besar dapat menyebabkan kematian, terutama kendaraan roda dua. Maka dari itu, senantiasa berdoalah terlebih dahulu. Tuhan pasti akan selalu melindungi anda dari marabahaya di jalanan. Banyak sekali keajaiban yang Tuhan berikan. Tak sedikit pula yang mengalami kecelakaan lalu lintas hebat namun berkat keajaiban Tuhan ia bisa tetap selamat. Dan salah satunya adalah anda yang menerima semua keajaiban itu.

Selalu berpikir positif, jangan sampai kecelakaan lalu lintas menghantui diri anda. Hilangkan semua keraguan anda dalam berkendara kendaraan bermotor roda dua maupun roda empat, yakin bahwa anda bisa menjadi pengemudi yang baik dan bertanggung jawab. Dalam kondisi apapun pengemudi yang menerapkan safety riding akan selalu benar. Sudahkan anda menerapkan safety riding ? Jika sudah, dengan keajaiban Tuhan jangan pernah takut akan sebuah kecelakaan lalu lintas.

4 komentar:


saya mendukung safety riding sobat...
safety riding untuk keselamatan bersama.

ditunggu kunjungannya..

http://inifu.blogspot.com/2011/01/utamakan-safety-riding-untuk.html


ockey kawan....

ditunggu kunjungan balik dariku yaw...


Jika setiap pengendara selalu menerapkan safety riding, kecelakaan pasti semakin berkurang.

Ditunggu kunjungannya...

1. Utamakan Safety Riding Untuk Keselamatan Bersama

2. Jaga keselamatan Anak Dengan Safety Riding

Setuju! siapa sih yg gak ingin selamat di jalan? So, ayo dukung safety riding!
Okay, balas dan kunjungi pula postingan sy ttg ESQ for Safety Riding, di:
http://jimat.blogdetik.com/2011/01/10/esq-tips-for-safety-riding/
ditunggu komentarnya.
salam erat dblogger!;)

Posting Komentar

Twitter Delicious Facebook Digg Stumbleupon Favorites More